Apakah anda penggemar game dengan mekanisme Megaways? Big Bucks Bandits Megaways bisa dicoba, simak review-nya.
Yggdrasil dan ReelPlay kembali berkolaborasi dan menciptakan slot bernama Big Bucks Bandits Megaways. Menampilkan petualangan Wild West yang mendebarkan dan menguji adrenalin, apalagi disematkan mekanik Megaways.
Informasi Big Bucks Bandits Megaways
Tahun 2021 lalu Yggdrasil dan ReelPlay mengumumkan perilisan dari slot Big Bucks Bandits Megaways. Ini adalah game penuh aksi yang berlatar di Wild West, sebagai operator igaming terkemuka tentunya Yggdrasil begitu mengedepankan kualitas dari permainan yang dirilisnya.
Lewat program YG Masters, studio ReelPlay menawarkan permainan dengan petualangan menembak yang mendebarkan, pemain pun berkesempatan dapat hadiah menarik. Slot dengan 117.649 cara untuk menang memberikan hadiah maksimal atau max win sebesar 10.000x dari taruhan.
Seperti yang telah kami jelaskan sebelumnya bahwa slot ini memanfaatkan mekanik inovatif yaitu Megaways, ini membuat gulungan bisa berubah secara acak.
Fitur dan Gameplay Big Bucks Bandits Megaways
Apa saja fitur yang ada di slot Big Bucks Bandits Megaways ini? Yggdrasil menyematkan teknologi Multiplier untuk memberikan pemain kemenangan. Double Cross Gamble memungkinkan pemain mendapatkan hadiah dari taruhan dengan meningkatkan jumlah kemenangan hingga lima kali lipat. Bettor bisa langsung menarik kemenangan atau kembali melanjutkan permainan dengan pengali selanjutnya.
Slot ini mempunyai enam simbol Scatter (pencar), Jackpot Heist Respin memberikan keuntungan ke pemain sebanyak tiga spin tambahan. Simbol baru tetap ada di reel permainan, sedangkan untuk jumlah putar ulang atau Respin akan di-setting ulang. Jika semua putaran telah habis maka simbol yang ditahan tetap ada untuk memberikan pemain jackpot dan hadiah menarik.
Ada juga fitur menarik seperti Jackpot Trofi yang menawarkan jackpot dengan level berbeda-beda, seperti Platinum yang mengalikan taruhan dengan 1.000x keuntungan.
Yggdrasil Berhasil Raih Kesuksesan
Big Bucks Bandits Megaways mengiringi slot lainnya yang dirilis oleh pengembang, terinspirasi dari Bounty Belles dari iSoftBet yang dirilis dengan rentang waktu berdekatan dengan game ini. Bisa dikatakan bahwa ini merupakan permainan ketiga dari ReelPlay yang dibuat untuk program Yggdrasil YG Masters, usai sebelumnya ada Atlantis Megaways pada Desember 2020 lalu dan Infinity Giza Reel pada awal Februari 2021.
Yggdrasil memiliki teknologi GATI untuk menciptakan game. Tujuannya membantu para developer dalam membuat dan merilis permainan dengan tools standar dan regulasi yang siap menghadirkan permainan game inovatif serta terbaik.
Teknologi GATI pun memungkinkan komunikasi yang lebih cepat lewat jaringan Yggdrasil, ini memperluas pertumbuhan jaringannya di seluruh dunia.
Stuart McCarthy selaku Kepala Program Mitra operator memuji teknologi baru untuk portofolio Yggdrasil yang meluas. Ia juga mengatakan bahwa slot Big Bucks Bandits Megaways memberikan fitur game yang disempurnakan dan punya potensi kemenangan besar. Game ini ditujukan bagi para pemain yang siap ambil kemenangan besar.
Tinggalkan Balasan