Salah satu game baru dirilis oleh NetGaming yaitu slot Shamrock Trio Hold & Respin, mari ketahui apa saja fitur dan sekilas gameplay-nya.
Cerita rakyat Irlandia kerap kali jadi inspirasi para pengembang atau developer untuk menciptakan game slot yang menarik. Apalagi jumlah penggemar dari slot tema ini juga sangat banyak. Kini salah satu slot terbaru datang dari NetGaming yang merilis Shamrock Trio Hold & Respin dengan max win 5.000x dari taruhan.
Sekilas Informasi Tentang Slot Shamrock Trio Hold & Respin
NetGaming adalah salah satu provider slot yang sudah berhasil mendapatkan lisensi dari eCOGRA, ini menandakan bahwa permainan yang disediakan benar-benar memberikan keuntungan ke pemain tanpa adanya manipulasi atau penipuan. Nilai kemenangan yang besar termasuk jadi alasan mengapa provider ini banyak disenangi orang-orang.
Game terbaru yang dirilis oleh NetGaming bernama Shamrock Trio Hold & Respin, hadir dengan berbagai fitur dan cara untuk menang luar biasa. Dengan 20 garis pembayaran (paylines tetap) dan grid-nya 5×3 membuatnya cocok juga untuk pemain pemula. Memiliki RTP masih di bawah rata-rata yaitu 94,41%.
Pallavi Deshmukh selaku CEO dari NetGaming mengatakan bahwa slot ini meskipun baru dirilis tetap bisa menampilkan mekanisme permainan yang begitu populer. Dilengkapi dengan kombinasi fitur menarik untuk membantu para pemain mendapatkan kemenangan.
Slot Shamrock Trio Hold & Respin mengusung tema yang lebih klasik, namun tetap menargetkan kesuksesan layaknya seri Fortune Pick. Banyak cinta dan kepedulian yang dikerahkan oleh developer demi menciptakan slot yang satu ini agar para pemain bisa merasakan kegembiraan, ungkapnya.
Apa Saja Fiturnya?
Shamrock Trio Hold & Respin dilengkapi beberapa fitur standar slot online pada umumnya, namun ada juga fitur tambahan yang belum tentu bisa ditemukan pada slot lain. Di mana game ini mempunyai Putaran Ekstra, Free Spin, Pengganda, dan Hold and Respin yang pastinya sangat membantu pemain meraih kemenangan.
Fitur Hold dan Respin akan memicu 3 hingga 4 putaran ulang, nantinya penghitung akan di-setting ulang kalau pemain mendapatkan minimal 1 koin di layar permainan. Namun fitur ini juga bisa gagal jika tidak ada lagi Free Spin yang muncul.
Kombinasi bonus menarik juga ada di slot Shamrock Trio Hold & Respin ini seperti Multiplier & Extra Spins, Double & Extra Spins, dan Multiplier & Double. Beberapa fitur di dalamnya telah dirancang sedemikian rupa demi meningkatkan pengalaman bermain bettor.
Kita bisa melihat bahwa secara keseluruhan memang slot ini punya gameplay cukup akrab bagi pemain slot lama, namun ada beberapa fitur tambahan dan upgrade kualitas. Apakah anda berminat untuk mencobanya?
Tinggalkan Balasan